Tips cara mengatasi anjing yang galak

Tips cara mengatasi anjing yang galak - Memiliki anjing yang galak pasti sangatlah meresahkan apalagi anjing yang telah kita pelihara bertahun tahun memiliki sifat yang suka menggonggong dan suka menggigit sebenarnya bila kita berhadapan dengan anjing yang galak kita bisa mengatasinya dengan cara berjalan dengan pelan pelan dan jangalah menatap anjing yang galak tersebut bila ternyata anjing tersebut mengejar kita maka yang harus kita lakukan adalah segeralah jongkok dan menatap anjing tersebut sesekali tangan kita kita gerakkan untuk mencari bebatuan yang ada di sekitar tangan kita maka di pastikan anjing tersebut akan ketakutan melihat kita.

Anjing yang galak
Anjing yang galak

Tanda-tanda anjing galak

  1. untuk mengetahui jenis anjing yang galak kita bisa mengenalinya dengan cara melihat tatapan matanaya dan juga tingkah lakuknya
  2. Perhatikan suaranya apabila anjing tersebut sering menggonggong maka anjing tersebut galak
  3. Anjing yang suka mengeram pertanda anjing tersebut berbahaya bagi kita
langkah pertama bila kita menemui anjing yang terlihat galak adalah bersikaplah sewajarnya saja jangan sampai kita langsung takut dan langsung lari ini akan membuat anjing tersebut akan kaget dan akan mengejar kita , usahakan diam dan jangan bergerak bila kita diam dan anjing tersebut berkerak kearah kita secara cepat maka segeralah merunduk atau jongkok dan ambilah batu atau ranting kayu yang ada di sekitar kita.

Maka dari itu bila kita mempunyai anjing peliharaan seharusnya kita merawat anjing tersebut dengan tepat dan memberikan makanan yang banyak agar hewan peliharaan kita tidak kelaparan dan akhirnya menjadi buas.

    Related : Tips cara mengatasi anjing yang galak